ANALISIS ANALISIS PENGELOLAAN KERUGIAN PIUTANG PEMBIAYAAN DI BFI FINANCEINDONESIA TBK.

  • Afriana Lomagio Universitas Ichsan Gorontalo

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis piutang pembiayaan melalui rasio tunggakan dan rasio penagihan pada BFI Finance Indonesia Tbk periode tahun 2018-202. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam penagihan dan tunggakan pada BFI Finance Indoensia Tbk masih mengalami ketidakefektifan karena persentase berdasarkan hasil penelitian pada rasio tunggakan tergolong dalam standar yang besar yaitu diatas dari 3% yang artinya perusahaan belum maksimal dalam pengelolaan risiko penagihan piutang, kecuali di tahun 2019 pengelolaan piutan berhasil dikelola dengan nilai persentase 1,99% lebih kecil dari standar persentase yang seharusnya. Selanjutnya untuk rasio pengagihan, perusahaan ini sudah maksimal dalam pengendalian penagihan karena persentase rata – rata diatas 90% selama empat periode.


 

Published
2022-10-31
How to Cite
LOMAGIO, Afriana. ANALISIS ANALISIS PENGELOLAAN KERUGIAN PIUTANG PEMBIAYAAN DI BFI FINANCEINDONESIA TBK.. JOURNAL OF APPLIED MANAGERIAL ACCOUNTING, [S.l.], v. 6, n. 2, p. 322-329, oct. 2022. ISSN 2548-9917. Available at: <http://704209.wb34atkl.asia/index.php/JAMA/article/view/4771>. Date accessed: 29 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.30871/jama.v6i2.4771.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.