A Decision Support Tool For Association Analysis

  • Rina Sibuea Program Studi Manajemen Informatika, Politeknik Informatika Del
  • Frans Juanda Simanjuntak Program Studi Manajemen Informatika, Politeknik Informatika Del
  • Sulastry Napitupulu Program Studi Manajemen Informatika, Politeknik Informatika Del
  • Daniel Elison Daya Program Studi Manajemen Informatika, Politeknik Informatika Del

Abstract

Program Diploma merupakan pendidikan profesional yang menyiapkan peserta didik untuk menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan profesional dalam menerapkan, mengembangkan, dan menyebarluaskan teknologi dan/atau kesenian serta mengupayakan penggunaannya. Pada tulisan ini, akan dibahas sebuah topik TA yang ada di Politeknik Informatika Del (PI Del) dengan judul A Decision Support Tool For Association Analysis. Topik TA yang dikerjakan oleh 3 (tiga) orang mahasiswa Manajemen Informatika PI Del ini bertujuan untuk membangun sistem pendukung keputusan untuk analisis asosiasi, yang diharapkan penggunaannya dapat memudahkan manajerial dalam suatu perusahaan untuk membuat keputusan terhadap bidang usahanya. Dengan adanya pembahasan topik TA ini, diharapkan dapat membantu pihak-pihak terkait dalam menentukan topik TA yang cocok untuk Program Diploma.

Published
2010-07-05
How to Cite
SIBUEA, Rina et al. A Decision Support Tool For Association Analysis. JURNAL INTEGRASI, [S.l.], v. 2, n. 2, p. 59-63, july 2010. ISSN 2548-9828. Available at: <http://704209.wb34atkl.asia/index.php/JI/article/view/279>. Date accessed: 28 nov. 2024.